TL NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Mazmur 58:1-2

Konteks
58:1 Surat peringatan Daud bagi biduan besar, pada Altasyet. (58-2) Sungguhkah kamu mengatakan yang benar, hai majelis? sungguhkah kamu memutuskan hukum dengan adil, hai anak-anak Adam? 58:2 (58-3) Bukan, melainkan kamu melakukan dalam negeri akan barang kebencian yang di dalam hatimu, dan kamu menimbangi kekerasan tanganmu.

Mazmur 82:2-5

Konteks
82:2 Berapa lamakah kamu akan memutuskan hukum dengan salah serta menilik akan muka orang jahat? -- Selah. 82:3 Benarkanlah hal orang miskin dan anak piatu; benarkanlah orang yang teraniaya lagi papa; 82:4 lepaskanlah kiranya orang papa dan miskin; sentakkanlah dia dari dalam tangan orang jahat. 82:5 Bahwa mereka itu tiada berpengetahuan dan tiada mengerti; selalu mereka itu berjalan dalam gelap; segala alas negeri itu bergoncang adanya.

Mazmur 94:21-22

Konteks
94:21 Maka mereka itu berbicara hendak membunuh orang yang benar, dan dilaknatkannya darah yang suci dari pada salah. 1 94:22 Tetapi Tuhan telah bagiku akan suatu tempat yang tinggi, dan Allahku akan gunung batu perlindunganku. 1
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[94:1-23]   1 Full Life

Nas : Mazm 94:1-23

Orang percaya seharusnya sangat berduka melihat segala ketidakadilan, kekejaman, dan kejahatan di dunia sehingga mereka senantiasa berdoa kepada Allah untuk menghentikan kemenangan kejahatan dan membalas kesalahan. Yesus menyatakan bahwa umat pilihan-Nya seharusnya berseru siang dan malam kepada Allah agar "Ia akan segera membenarkan mereka" (Luk 18:7-8; juga lih. Wahy 6:10-11). Komitmen kepada keadilan dan simpati bagi mereka yang diperlakukan dengan tidak adil harus membuat kita berdoa memohon Kristus datang kembali untuk memerintah bumi dengan adil (Mat 6:10).



TIP #14: Gunakan Boks Temuan untuk melakukan penyelidikan lebih jauh terhadap kata dan ayat yang Anda cari. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA